Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Daerah Istimewa Yogyakarta memberikan Penghargaan kepada Pemerintah Daerah yang ada di Daerah Istimewa Yogyakarta atas Partisipasi pada kegiatan Pengharmonisasian, Pembulatan, dan Pemantapan Konsepsi Rancangan Peraturan Daerah dan Rancangan Peraturan Kepala Daerah yang diselenggarakan pada: Hari/Tgl : Kamis/ 29 Februari 2024 Pukul : 09.00 WIB…